duit kagem jajan

duit kagem jajan
uang bukan segalanya, tapi segalanya dibeli dengan uang

Minggu, 03 Juli 2011

- Seri Wayang (1933-1939)


Terdiri dari pecahan 5, 10, 25, 50, 100, 200, 500, dan 1.000 Gulden.


Semua pecahan bergambar depan wayang orang sehingga disebut seri wayang. Dalam beberapa katalog sering disebut Indonesian dancer. Semua pecahan bergambar sepasang wayang orang di kiri dan kanan, kecuali pecahan 5 gulden yang hanya bergambar seorang wayang orang.


Pecahan 5, 10, 25, 50 gulden bertanda air tulisan JB (singkatan dari Javasche Bank), besar. Sedangkan pecahan 100, 200, 500, dan 1.000 Gulden bergambar air patung.

















Magelang, 2 Agustus 2011
Sumber : KUKI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar